
Visi
| ” Menjadi Program Studi yang menghasilkan Lulusan Professional Dalam Bidang Pendidikan Vokasional Desain Fashion Yang Islami, Berbasis Teknologi, Dan Berdaya Saing Global “ | 

Misi
| Menyelenggarakan Pendidikan Di Bidang Desain Fashion dalam Rangka Penyiapan tenaga pendidik Profesional dan Pengembangan bidang usaha Fashion yang mampu bersaing secara global | 
| Menyelenggarakan Penelitian, Pengkajian dan pengabdian masyarakat di bidang Fashion dan Pendidikan yang berkualitas berbasis keislaman dan budaya lokal. | 
| Melaksanakan Penelitian Berbasis Publikasi Ilmiah hasil Karya Mahasiswa pada Dunia Usaha dan Industri untuk menjadi Fashion Enterpreneur dan Edupreneur. | 
| Melaksanakan Kemitraan di Lingkup Lokal, Nasional dan International untuk mendukung tercapainya Profil dan Kompetensi Lulusan. | 

Tujuan
| Menghasilkan tenaga kerja yang profesional dalam bidang pendidikan dan industri yang mampu bersaing secara global. | 
| Menghasilkan dan mempublikasikan karya ilmiah di bidang pendidikan dan pengembangan Tata Busana dengan tidak meninggalkan budaya lokal. | 
| Menciptakan hasil karya desain fashion berbasis keislaman yang diterima di Dunia usaha dan Industri untuk menjadi tenaga Fashion Enterpreneur dan Edupreneur. | 
| Menghasilkan kemitraan dengan berbagai instansi dan industri terkait dalam meningkatkan kualitas tenaga Pendidik dan tenaga Industri di program studi Pendidikan Vokasional Desain Fashion. | 

Strategi
| Membangun profesionalisme tenaga Pendidik dan tenaga Industri dalam bidang Desain Fashion. | 
| Mengembangkan penelitian di bidang Pendidikan Desain Fashion dan Dunia Industri Fashion berbasis keislaman. | 
| Meningkatkan kualitas karya mahasiwa Desain Fashion dibidangnya. | 
| Meningkatkan kerjasama dengan berbagai instansi dan industri terkait dalam meningkatkan kualitas tenaga Pendidik dan tenaga industri di program studi Pendidikan Vokasional Desain Fashion. | 
| Menerapkan suasana keislaman dalam kegiatan akademik dan non akademik. |